Sabtu, 24 Februari 2024

Universitas Airlangga (UNAIR) Surabaya

 



Sejarah Universitas Airlangga (UNAIR)


Masih ingat dengan sejarah berdirinya UI? Saat itu pemerintah Hindia Belanda mendirikan sekolah dokter (STOVIA) dan berkembang menjadi beberapa fakultas, salah satunya fakultas Kedokteran Gigi di Surabaya. Pada tahun 1951, tokoh masyarakat Surabaya menginginkan lulusan sarjana di luar Kedokteran. Setelah Belanda mengakui kedaulatan Indonesia, Surabaya pun mulai membangun universitasnya sendiri.

Hal ini didukung oleh Menteri Pendidikan kala itu, Muhammad Yamin. Ia menganggap Surabaya memiliki infrastruktur dan sarana prasarana yang memadai untuk mendirikan universitas. Pada tanggal 10 November 1954, Universitas Airlangga diresmikan oleh Presiden Indonesia Ir. Soekarno dan memiliki fakultas sebagai berikut:

  1. Fakultas Kedokteran dan Lembaga Kedokteran Gigi
  2. Fakultas HukumSosial , dan Politik
  3. Fakultas Ekonomi
  4. Perguruan Tinggi Pendidikan Guru di Malang

Nama Airlangga dipilih untuk menghormati Prabu Airlangga dari Kerajaan Kahuripan yang mempersatukan Nusantara melalui perdamaian. Diharapkan, Universitas Airlangga menjadi sumber ilmu dan kemajuan peradaban manusia.

Akreditasi dan Ranking Universitas Airlangga

  • Terakreditasi A oleh BAN-PT
  • Ranking #4 di Indonesia versi UniRank
  • Ranking #29 di Asia Tenggara versi Webometrics
  • Ranking #521 di Dunia versi QS World University

Fakultas dan Jurusan di UNAIR

Apa saja fakultas dan jurusan di UNAIR? Selain memiliki program S1, UNAIR juga menyediakan sekolah vokasi D3 dan D4 . Berikut daftar jurusan Saintek dan jurusan Soshum UNAIR yang bisa kamu pilih sesuai minat bakat









Sumber: (https://www.brainacademy.id/blog/informasi-kampus-unair)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

UNESA Surabaya

  Universitas Negeri Surabaya (UNESA) Universitas Negeri Surabaya atau yang kerap disingkat Unesa merupakan perguruan tinggi negeri yang ber...